Perbedaan Penggunaan Kata If dan Whether dalam Bahasa Inggris

By Nabil Adlani, Sabtu, 16 April 2022 | 18:30 WIB
Kata if dan whether memiliki perbedaan penggunaan dalam kalimat. (unsplash/Adolfo Félix)

adjar.id – kata if dan whether termasuk kategori subordinate conjunction.

Subordinate conjunction adalah kata hubung yang mengawali dependent clause, Adjarian.

Nah, dependent clause sendiri adalah kelompok kata yang memiliki subjek dan verb tetapi tidak bisa memaknai kalimat secara utuh.

Hal ini terjadi karena klausa ini diawali dengan subordinate sehingga makna kalimatnya menjadi menggantung atau sering disebut sebagai anak kelimat.

Sehingga klausa yang terbentuk tidak dapat berdiri sendiri sebagai sebuah kalimat yang utuh.

If dan whether tersebut termasuk sebagai kalimat pengadaian yang ternyata tidak dapat digunakan sembarangan, lo.

Penggunaan kata if dan whether agar bisa menjadi sebuah kalimat harus disesuaikan dengan situasi kalimat yang kita buat, Adjarian.

O iya, tujuan dari penggunaan if dan whether ini adalah untuk membangun ide antara anak kalimat atau dependent clause dan induk kalimat atau main clause.

Yuk, kita cari tahu perbedaan penggunaan kata if dan whether!

Baca Juga: Kumpulan Soal dan Jawaban Bahasa Inggris Materi Conditional Sentence

Penggunaan Kata If dan whether dalam Bahasa Inggris

1. Penggunaan Kata If