Syarat Pendaftaran dan Jadwal SIMAK UI Program S1 Reguler, Paralel, Internasional, dan Vokasi 2022

By Jestica Anna, Jumat, 15 April 2022 | 10:15 WIB
Program SIMAK UI tahun 2022 akan segera dibuka. (Pexels/Stanley Morales)

4. Memiliki TOEFL Institusional yang disertifikasi ETS (PBT 500 atau iBT 61 atau CBT 173) atau IELTS 5.5 untuk jurusan Arsitektur, Teknik Elektro, Teknik Industri, Teknik Kimia, Teknik Mesin, Teknik Mtarulgi & Mineral, Teknik Sipil, Akuntansi, Ekonomi, Manajemen, Psiologi, Ilmu Komunikasi, dan Ilmu Komputer.

5. Memiliki TOEFL Institusional yang disertifikasi ETS Memiliki TOEFL Institusional yang disertifikasi ETS (PBT 530 atau iBT 71 atau CBT 197) atau IELTS 6 untuk jurusan Ilmu Hukum

6. Tidak boleh buta warna keseluruhan maupun buta warna sebagian.

7. Sehat jasmani dan mental

8. Bebas narkoba

Baca Juga: Biaya Kuliah S1, D4, dan D3 UNDIP Tahun 2022 Melalui Semua Jalur

9. Mengikuti ujian MMPI dan MMI hanya untuk peserta yang mendapat panggilan dari panitia seleksi S1 Kelas Internasional FK untuk jurusan Pendidikan Dokter

10. Mengikuti ujian MMPI hanya untuk peserta yang mendapat panggilan dari panitia seleksi S1 Kelas Internasional FKG UI untuk jurusan Pendidikan Dokter Gigi Syarat Pendaftaran Program Vokasi (D3 dan D4)

1. Lulusan SMA/SMK/MA/Sederajat (tanpa batasan tahun lulus)

Jadwal Pendaftaran SIMAK UI 2022

1. Kelas Reguler, Pararel, dan Vokasi

Pendaftaran: 24 Mei-27 Juni 2022 Pendaftaran

Ujian: 2-4 Juli 2022

Pengumuman: 14 Juli 2022

Baca Juga: Daya Tampung Program Studi Saintek UGM Jalur SBMPTN Tahun 2022

  2. Kelas Internasional

Pendafataran: 24 Mei-27 Juni 2022

Ujian: 30 Juni 2022

Pengumuman: 14 Juli 2022

Nah, Adjarian, itulah syarat dan jadwal penadfataran SIMAK UI tahun 2022.