Apa Persamaan dan Perbedaan Ciri-Ciri Makhluk Hidup Cicak dan Ikan?

By Atika Mayasari, Senin, 11 April 2022 | 08:00 WIB
Cicak bergerak menggunakan kakinya untuk merayap di dinding. (piqsels)

adjar.id - Setiap makhluk hidup seperti cicak dan ikan memiliki ciri-ciri yang berbeda antara makhluk hidup satu dengan makhluk hidup lainnya.

Ciri-ciri yang dimiliki makhluk hidup memiliki fungsi dan manfaat dan manfaat yang penting.

Salah satu manfaatnya untuk membedakan jenis mahkluk hidup yang satu dengan jenis yang lain.

Ciri-ciri makhluk hidup dibedakan menjadi dua, yaitu ciri umum dan ciri khusus.

Ciri umum adalah ciri-ciri yang biasanya dimiliki oleh makhluk hidup.

Seperti bernapas, bergerak, reproduksi atau berkembang biak, tumbuh dan berkembang, memerlukan makanan dan minuman, mengeluarkan zat sisa, serta bisa melakukan adaptasi atau penyesuaian pada lingkungan hidupnya.

Sedangkan ciri khusus adalah ciri-ciri yang harus dimiliki oleh makhluk hidup tertentu untuk menyesuaikan dengan lingkungan atau habitatnya, jenis makanan, serta alat pernafasan.

Nah, kali ini kita akan membahas perbedaan ciri-ciri makhluk hidup pada cicak dan ikan. Apa saja perbedaan dari kedua hewa itu? Yuk kita cari tahu bersama!

"Hewan cicak dan ikan memiliki persamaan dan perbedaan ciri khusus makhluk hidup."

Baca Juga: 5 Ciri-Ciri Makhluk Hidup: Manusia, Hewan, dan Tumbuhan

Persamaan Cicak dan Ikan

Cicak dan ikan adalah makhluk hidup yang memiliki banyak kesamaan, di antaranya: