Era globalisasi bisa menimbulkan berbagai perubahan di berbagai aspek kehidupan yang membuat adanya kemajuan di bidang teknologi.
Nah, agar tetap bisa menjaga rasa nasionalisme ada beberapa cara yang bisa diamankan untuk menerapkan nilai-nilai nasionalisme.
Nasionalisme inilah yang bisa mencegah adanya perpecahan yang terjadi akibat adanya arus globalisasi di dunia.
Persatuan dan kesatuan bangsa yang menjadi modal utama untuk mempertahankan negara Indonesia.
Wujuda dari persatuan dan kesatuan bangsa Indonesia bersifat dinamis, sehingga bisa berdiri kukuh dan bisa juga mendapat pergolakan jika terjadi gangguan.
Akan tetapi, kita hingga saat ini gangguan yang terjadi terhadap negara Indonesia tidak membuat Indonesia melemah, tetapi masih tetap menunjukkan eksistensi pada dunia.
Terutama generasi muda yang akan menjadi generasi penerus yang akan menjaga negara Indonesia dari berbagai hal.
Baca Juga: Jawab Soal Dinamika Persatuan dan Kesatuan Bangsa Indonesia dari Masa ke Masa
Cara Menjaga Persatuan dan Kesatuan Bangsa Indonesia
Berikut ini beberapa cara menjaga persatuan dan kesatuan bangsa Indonesia bagi generasi muda, di antaranya:
1. Menghindari sikap-sikap egois dan individualis dalam diri.
2. Menghormati dan menghargai orang lain.