Skor 2: Anda seperti tidak yakin dengan persiapan yang telah Anda lakukan.
c. Tidak mungkin bagi Anda untuk tidak sukses dalam presentasi besok hari
Skor 4: Menunjukan rasa percaya diri yang berlebihan akan membuat Anda tidak siap dengan kemungkinan-kemungkina buruk.
d. Pasrah dengan apa yang akan terjadi
Skor 3: Mempercayakan segala sesuatunya tidak menunjukan sikap kepercayaan Anda terhadap diri sendiri.
Baca Juga: Contoh Soal dan Pembahasan Materi Menghargai Orang Lain, TKP SKD CPNS
e. Meminta bantuan orang lain untuk ikut mempersiapkan presentasi Anda besok
Skor 1: Melibatkan banyak orang untuk apa yang seharusnya Anda kerjakan sendiri menunjukan bahwa Anda benar-benar tidak yakin dengan usaha yang Anda sudah lakukan
Nah Adjarian, itulah dia contoh soal materi percaya diri pada TKP SKD CPNS, ya!