Jawab Soal Strategi dalam Menghadapi Ancaman sebagai Dampak Kemajuan Iptek

By Nabil Adlani, Rabu, 23 Maret 2022 | 14:20 WIB
Kemajuan iptek harus diberengi dengan adanya strategi dalam menghadapi ancamannya. (unsplash/Louise Viallesoubranne)

adjar.id – Ada berbagai strategi dalam menghadapi ancaman di berbagai bidang sebagai dampak kemajuan iptek.

Mulai abada ke-20, rekayasa teknologi yang dikembangkan manusia terus mengalami kemajuan bahkan menuju kesempurnaan.

Dalam buku Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan kelas 12 edisi revisi 2018 terdapat satu soal pada Tugas Kelompok 3.1 di halaman 79.

Pada soal tersebut kita diminta untuk melakukan penilaian atas strategi yang diterapkan menghadapi ancaman terhadap negara sebagai dampak kemajuan iptek.

Nah, kali ini kita akan membahas soal materi PPKn kelas 12 SMA tersebut.

Kemajuan iptek tentunya memberikan berbagai dampak bagi kehidupan suatu bangsa, baik yang bersifat positif maupun negatif.

Dampak dari kemajuan iptek inilah yang memuculkan strategi agar ancaman kemajuan iptek tidak terlalu memengaruhi bidang kehidupan.

O iya, ancaman dari kemajuan iptek ini bisa terjadi dalam bidang ideologi, politik, ekonomi, sosial budaya, dan teknologi informasi, Adjarian.

Yuk, kita cari tahu bentuk strategi dalam menghadapi ancaman!

Baca Juga: Jawab Soal Bentuk Perilaku untuk Menghadapi Pengaruh Kemajuan Iptek di Lingkungan Keluarga, Sekolah, dan Masyarakat

Strategi dalam Menghadapi Ancaman

Berikut ini beberapa bentuk strategi dan indator keberhasilan terhadap ancaman sebagai dampak dari kemajuan Iptek.

1. Ancaman terhadap Ideologi

Bentuk strategi:

Indikator keberhasilan:

Baca Juga: Pengaruh Kemajuan Iptek terhadap Bangsa Indonesia

2. Ancaman terhadap Politik

Bentuk strategi:

Indikator keberhasilan:

Baca Juga: Sikap Selektif terhadap Pengaruh Kemajuan Iptek di Bidang Politik

3. Ancaman terhadap Ekonomi

Bentuk strategi:

Indikator keberhasilan:

4. Ancaman terhadap Sosial Budaya

Baca Juga: Sikap-Sikap Selektif terhadap Pengaruh Kemajuan Iptek Bidang Ekonomi

Bentuk strategi:

Indikator keberhasilan:

5. Ancaman di bidang teknologi informasi

Bentuk strategi:

Baca Juga: Jawab Soal Perwujudan Nilai-Nilai Keterbukaan sebagai Wujud Kemajuan Iptek

Indikator keberhasilan:

Nah, itulah beberapa contoh strategi dalam menghadapi ancaman sebagai dampak kemajuan iptek yang bisa Adjarian jadikan sebagai referensi dalam menjawab soal Tugas Kelompok 3.1 di halaman 79.

Tonton video ini, yuk!