Pembahasan Soal UTBK SBMPTN Bahasa Inggris, Menentukan Ringkasan Teks

By Jestica Anna, Selasa, 22 Maret 2022 | 17:20 WIB
Menentukan ringkasan teks merupakan salah satu tipe soal UTBK SBMPTN bahasa Inggris. (Pixabay)

adjar.id – Pernahkah Adjarian mengerjakan soal UTBK SBMPTN bahasa Inggris tipe menentukan ringkasan teks?

Ringkasan atau rangkuman merupakan bentuk singkat sautu bacaan dengan tetap mempertahankan keaslian, urutan penyajian, dan sudut pandang penulis.

Tipe soal seperti ini sangat umum kita temui di berbegai ujian kemampuan bahasa, baik bahasa Indonesia maupun bahasa Inggris.

Mencari ringkasan teks akan menguji sejauh mana kemampuan kita untuk memahami dan mengetahui isi teks, Adjarian.

Untuk menjawabnya, kita dianjurkan untuk menggunakan cara-cara di bawah ini, yaitu:

Pertama, baca seluruh isi teks, jika waktu terbatas, kita dapat menggunakan cara skimming, lalu tentukan gagasan utama setiap paragraf, dan cobalah kembangkan sebuah kalimat.

Kemudian, bacalah pilihan jawaban, apakah ada yang serupa dengan rangakaian kalimat kita atau tidak.

Nah, mudah, kan?

Untuk mempraktikannya, langsung saja kita coba kerjakan soalnya, yuk!

Baca Juga: Contoh dan Pembahasan Soal UTBK Bahasa Inggris, Menentukan Paragraf Sesudah Teks

Read the text comprehensively!

(1) Plant diseases may be caused by several different living pathogenic organisms such as fungi, bacteria, viruses, phytoplasmas, and nematodes.