Contoh Dialog Percakapan Memperkenalkan Diri dalam Bahasa Korea

By Aisha Amira, Minggu, 13 Maret 2022 | 14:00 WIB
Annyeonghaseyo! adalah ungkapan untuk mengucapkan salam atau menyapa seseorang. (Unsplash/Kseniya Petukhova)

adjar.id - Annyeonghaseyo Adjarian!

Apakah kalian tahu, apa arti dari annyeonhaseyo?

Ungkapan annyeonghaseyo sering kali kita dengar saat kita sedang menyaksikan film atau drama Korea.

Ungkapan ini digunakan untuk mengucapkan salam kepada seseorang yang baru saja kita jumpai.

Akan tetapi, ungkapan ini juga dapat kita gunakan saat memperkenalkan diri di depan kelas atau di depan teman-teman kita yang berasal dari Korea, lo!

Nah, sebelumnya kita sudah mempelajari berbagai macam kosakata bahasa Korea dasar.

Kali ini, kita akan menyimak contoh dialog percakapan memperkenalkan diri di dalam bahasa Korea, ya.

Contoh dialog percakapan ini dapat kita gunakan di dalam kehidupan sehari-hari.

Contohnya, saat kita berkunjung ke Korea Selatan atau saat melanjutkan pendidikan di Korea. Yuk, kita simak contoh dialognya!

Baca Juga: Kosakata Bahasa Prancis Tentang Keluarga dan Artinya

Contoh Dialog Percakapan Memperkenalkan Diri dan Terjemahannya

Jagat: 안녕하세요!