Nah, singkatan tersebut berarti “harus” dan biasa digunaakn dalam keadaan yang cukup mendesak.
Contoh Penggunaan Kata Gotta:
- UTBK is getting closer, I gotta study harder.
(UTBK semakin dekat, aku harus belajar lebih giat).
- My cat is sick, I gotta flight back to my hometown.
(Kucingku sakit, aku harus terbang kembali ke kampung halamanku).
- You gotta help me right now, my car broke down on the road and I can’t fix it by myself.
Baca Juga: Perbedaan Penggunaan Kata Their, They’re, dan There dalam Bahasa Inggris
(Anda harus membantu saya sekarang, mobil saya mogok di jalan dan saya tidak bisa memperbaikinya sendiri).
2. Gonna
Nah, kalau gonna berasal dari kata “going” dan “to” yang memiliki arti “akan”.
O iya, karena berbentuk present participle, maka kita harus menambahkan to be sebelum penggunaan gonna, ya.