Kumpulan Soal SBMPTN, Jawaban, dan Penjelasannya Mengenai Biosfer

By Nabil Adlani, Selasa, 1 Maret 2022 | 08:00 WIB
Biosfer dalam ilmu geografi mempelajari tentang flora dan fauna. (unsplash/SamMoqadam)

2. Padang rumput yang tidak ditumbuhi oleh kumpulan pepohonan pada bioma stepa Amerika Serikat disebabkan oleh...

A. Tingginya evaporasi

B. Rendahnya curah hujan

C. Tingginya kecepatan angin

D. Rendahnya suhu udara

Baca Juga: Jawab Soal Contoh Flora dan Fauna Endemik di Indonesia

E. Rendahnya penyinaran matahari

(Soal SBMPTN 2017)

Jawaban: B. Rendahnya curah hujan

Pembahasan: Bioma padang rumput seperti stepa ataupun saban terbentuk curah hujan yang rendah dan tidak teratur serta penguapan yang tinggi.

Suhu di area padang rumput sangat fluktuatif, cukup panas ketika siang hari dan sangat dingin ketika malah hari.

3. Garis Wallace yang melalui Selat Makassar dan Selat Lombok membatasi persebaran fauna asiatis dan fauna australis.