Mengenal Apa Itu Produsen, Konsumen, dan Pengurai di dalam Ekosistem

By Rahwiku Mahanani, Kamis, 17 Februari 2022 | 09:45 WIB
Ekosistem terbentuk dari hubungan timbal balik antara lingkungan biotik dan abiotik.
Ekosistem terbentuk dari hubungan timbal balik antara lingkungan biotik dan abiotik. (piqsels)

Produsen adalah organisme yang dapat menghasilkan makanannya sendiri.

Contoh produsen adalah tumbuhan hijau. Tumbuhan dapat membuat makanannya sendiri melalui proses fotosintesis.

2. Konsumen

Konsumen disebut juga sebagai pemakan, Adjarian.

Konsumen adalah organisme yang tidak dapat menghasilkan makanan sendiri, seperti hewan.

Nah, berdasarkan jenis makananya, ada tiga macam hewan, yaitu:

"Produsen adalah penghasil, sedangkan konsumen adalah pemakan."

Baca Juga: Rantai Makanan: Produsen, Konsumen, Pengurai

Hewan herbivora merupakan konsumen tingkat I. 

Herbivora adalah jenis hewan yang memakan tumbuh-tumbuhan, misalnya kambing dan sapi.

Hewan karnivora adalah konsumen tingkat II. Karnivora adalah jenis hewan yang memakan daging, misalnya harimau dan buaya.

Hewan omnivora merupakan konsumen tingkat III.