Kumpulan Soal SBMPTN, Jawaban, dan Penjelasan Masa Pergerakan Nasional

By Nabil Adlani, Rabu, 2 Februari 2022 | 21:00 WIB
Indonesia pada tahun 1908 sampai 1945 masuk ke dalam masa pergerakan nasional. (freepik)

A. PNI, Partai Murba, IPKI, Parkindo, Partai Katolik

B. Parindra, GAPI, PNI

C. SI, PNI, Partindo, Partai Katolik

D. PNI, IP, Parindra, Parkindo

E. PNI, SI, IP, Partai Murba

(FR UTBK 2021)

Jawaban: A. PNI, Partai Murba, IPKI, Parkindo, Partai Katolik

Pembahasan: Partai Demokrasi Indonesia atau PDI didirikan pada 10 Januari 1973 merupakan fusi dari beberapa partai, yaitu PNI, Partai Musyawarah Rakyat Banyak (Partai Murba).

Baca Juga: Organisasi Pergerakan Nasional sebagai Awal Lahirnya Sumpah Pemuda

Lalu ada juga Ikatan Pendukung Kemerdekaan Indonesia atau IPKI dan Partai Kristen Indonesia, yaitu Parkindo dan Partai Katolik.

2. Indikator kemiskinan rakyat Jawa berdasarkan penelitian adalah memiliki penghasilan 64 gulden setahun.

Faktor utama kemiskinan rakyat di Jawa adalah program...