Sejarah Kerak Telor, Salah Satu Makanan Khas Masyarakat Betawi

By Nabil Adlani, Selasa, 25 Januari 2022 | 11:00 WIB
Kerak telor termasuk dalam delapan ikon kebudayaan Betawi. (pixabay)

Di masa sekarang, paling mudah untuk menemukan makanan tradisional khas Betawi seperti kerak telor adalah di berbagai acara atau festival Jakarta atau Betawi.

Selain itu, juga di lokasi-lokasi wisata.

Nah, itulah gambaran tentang sejarah kerak telor, Adjarian.

Ada yang sering makan kerak telor?

Tonton video ini juga, ya!