adjar.id - Berbagai upaya dilakukan untuk mengurangi dampak dan mempercepat selesainya pandemi COVID-19, Adjarian.
Salah satunya dengan memunculkan ide-ide yang terinspirasi dari luar angkasa untuk sebuah rumah sakit yang diminta oleh Badan Antariksa Inggris.
Pernyataan tersebut terdapat pada soal cerita yang ada pada Buku PR Interaktif pelajaran Bahasa Inggris Kelas XII.
Terdapat latihan soal tengah semester yang merupakan pemahaman soal cerita, Adjarian.
Kita bisa menemukan teks dan soal pilihan ganda tersebut pada halaman 116, Mid Term Test 2.
Dalam teks tersebut Badan Antariksa Inggris meminta para pebisnis mencari ide yang terinspirasi dari luar angkasa.
Ide tersebut bertujuan untuk mempermudah pekerjaan staf layanan kesehatan, contohnya seperti penggunaan drone.
Nah, pembahasan di bawah ini bisa Adjarian jadikan salah satu bahan referensi.
Yuk, kita simak teksnya dan bahas bersama soal-soalnya!
Baca Juga: Jawab Soal Materi Bahasa Inggris Kelas XII, Chapter II Assessment A No. 3-5
This text is for questions 6 to 8.
The UK Space Agency is asking businesses to come up with space-inspired ideas for a new hospital in Hampshire.
The agency has £5m to dispense in grants for ideas that use space-derived technology to help NHS (National Health Service) staff.
Ideas will be assessed by a panel of experts from the UK and European space agencies and healthcare providers.
During the pandemic, the agency backed an NHS drone trial where COVID-19 samples, test kits, and PPE were delivered by electric drones in hospitals to save time.
Successful projects will be incorporated into new facilities and the wider healthcare system.
Terjemahan
Badan Antariksa Inggris meminta bisnis untuk memunculkan ide-ide yang terinspirasi dari luar angkasa untuk sebuah rumah sakit baru di Hampshire.
Badan tersebut memiliki £5 juta untuk memberikan hibah untuk ide-ide yang menggunakan teknologi yang diturunkan dari luar angkasa untuk membantu staf NHS (Layanan Kesehatan Nasional).
Baca Juga: Jawab Soal Materi Bahasa Inggris Kelas XII, Mid-Term Test 1 No. 12-14
Ide akan dinilai oleh panel ahli dari Inggris dan badan antariksa Eropa dan penyedia layanan kesehatan.
Selama pandemi, agensi mendukung uji coba drone NHS di mana sampel COVID-19, alat tes, dan APD dikirim oleh drone listrik di rumah sakit untuk menghemat waktu.
Proyek yang berhasil akan dimasukkan ke dalam fasilitas baru dan sistem perawatan kesehatan yang lebih luas.
6. What is the topic of the text?
A. Developing a hospital in space
B. Using space technology for health service
C. Building an international space station
D. Using space technology to track down viruses
E. Developing drones to pass on medicine
Baca Juga: Jawab Soal Materi Bahasa Inggris Kelas XII, Mid-Term Test 1 No. 28-30
Answer: B. Using space technology for health service
7. Successful projects will be
A. implemented in a larger area
B. evaluated for its benefits
C. awarded with fair prizes
D. reviewed by the governments
E. promoted to business agencies
Answer: A. implemented in a larger area
8. How do drones help NHS during the pandemic?
Baca Juga: Jawab Soal Materi Bahasa Inggris Kelas XII, Mid-Term Test 1 No. 6-9
A. They conduct health test for the masses.
B. They deliver important health appliances.
C. They record videos of people with Covid-19 treatment.
D. They help NHS staff treat patients with Covid-19.
E. They are used as communication tools for healthcare staff.
Answer: B. They deliver important health appliances.
Nah, itulah pembahasan soal materi bahasa Inggris kelas XII pada Buku PR Interaktif latihan soal tengah semester, Mid Term test 2, Adjarian.