Jurusan Sastra Indonesia: Mata Kuliah, Prospek Kerja, dan Daftar Universitasnya

By Aldita Prafitasari, Rabu, 19 Januari 2022 | 14:40 WIB
Terdapat tiga peminatan yang bisa dipilih di jurusan sastra Indonesia, yaitu Sastra, Linguistik, dan Filologi. (Unsplash)

1. Copywriter

Baca Juga: Jurusan Sastra Jerman: Mata Kuliah, Prospek Kerja, dan Daftar Universitasnya

2. Penulis Teknis

3. Penerjemah

4. Novelis

5. Content Creator

6. Editor (Artikel/Tulisan)

7. Wartawan

8. Penulis Puisi, Penulis Lirik, dan Penulis Kreatif

9. Penulis Perjalanan

10. Content Writer

Baca Juga: Jurusan Sastra Rusia: Mata Kuliah, Prospek Kerja, dan Daftar Universitasnya

Daftar Universitas dengan Jurusan Sastra Indonesia

Berikut ini, daftar beberapa  kampus terbaik untuk belajar sastra indonesia, antara lain:

1. Universitas Diponegoro (Undip)

2. Universitas Gadjah Mada (UGM)

3. Universitas Indonesia (UI)

4. Universitas Negeri Jakarta (UNJ)

5. Universitas Sanata Dharma

6. Universitas Sebelas Maret (UNS)

7. Universitas Negeri Malang (UM)

Baca Juga: Jurusan Seni Rupa: Mata Kuliah, Prospek Kerja, dan Daftar Universitas

8. Universitas Padjadjaran (Unpad)

Nah Adjarian, itulah pengenalan, mata kuliah, prospek kerja, serta beberapa universitas yang memiliki jurusan sastra Indonesia, ya!