5 Dampak Negatif Kemajuan Iptek di Bidang Ekonomi

By Nabil Adlani, Minggu, 16 Januari 2022 | 09:30 WIB
Perdagangan bebas adalah salah satu dampak dari kemajuan iptek. (unsplash/TylerCasey)

5. Berkurangnya Subsidi bagi Sektor Ekonomi Rakyat

Sektor-sektor ekonomi rakyat yang mendapatkan subsidi akan semakin berkurang.

Misalnya, koperasi semakin sulit untuk berkembang dan penyerapan tenaga kerja dengan pola padat karya tidak lagi dilakukan.

Nah, itu tadi Adjarian, dampak negatif kemajuan iptek di bidang ekonomi yang salah satunya membuat perekonomian negara dikuasai bangsa asing.

Yuk, jawab pertanyaan berikut ini!

Pertanyaan

Apa yang menyebabkan timbulnya dampak negatif iptek di bidang ekonomi?

Petunjuk: Cek halaman 2.

Tonton juga video berikut ini!