Pengertian dan Contoh Penggunaan Slang: Flexing, Cray, dan At Least

By Jestica Anna, Kamis, 13 Januari 2022 | 16:00 WIB
Slang merupakan ragam bahasa atau dikenal juga dengan bahasa gaul. (Unsplash)

Nah, dari sinilah bahasa gaul, ‘flexing’ menjadi populer dan dikenal banyak orang, terutama generasi milenial.

Flexing sendiri memiliki arti pamer, atau dalam bahasa Inggris biasa disebut show off.

Berikut contoh penggunaan kata flexing, yaitu:

Gemma: “Anne, have you seen Gita’s Instagram story? She said that this winter she was going  Switzerland.”

(Anne, sudah lihat Instagram story Gita? Dia mengatakan bahwa musim dingin nanti dia akan pergi ke Swiss.)

Anne: “Yes, I have. She’s probably just flexing.”

(Ya, sudah. Dia mungkin hanya pamer.)

Baca Juga: Internet Slang dalam Bahasa Inggris dan Pengertiannya; Noob, Face Palm

2. Cray

Kata cray sejatinya merupakan singkatan dari crazy yang berarti gila. Namun, gila tidak selalu berarti jelek, lo.

Cray atau crazy juga bisa digunakan untuk mengungkapkan sesuatu yang keren. Dalam bahasa gaul di Indonesia, kata cray ini mirip dengan keren.

Berikut adalah contoh penggunaanya kata cray, yaitu: