Mulai dari aplikasi desain Adobe Photoshop, ilmu dasar fotografi, dan lainnya.
Nah, terdapat beberapa mata kuliah yang akan kita pelajari di jurusan desain grafis, yaitu:
1. Desain Seni Rupa
2. Rupa Dasar 2D
3. Pengantar Rekayasa dan Desain
4. Kreativitas dan Humanitas
5. Rupa Dasar 3D
Baca Juga: 15 Daftar Prodi Soshum Terketat pada SNMPTN 2021
6. DKV Dasar
7. Tipografi Dasar
8. Ilmu Ilustrasi Dasar
9. Fotografi Dasar