Kosakata Istilah Akuntansi atau Accounting dalam Bahasa Inggris

By Aldita Prafitasari, Selasa, 28 Desember 2021 | 17:20 WIB
Akuntansi dalam bahasa Inggris disebut dengan accounting. (Unsplash)

adjar.id - Apa sih yang dimaksud dengan akuntansi?

Akuntansi merupakan bidang ilmu yang melakukan praktik pencatatan, pengklasifikasian, dan pelaporan transaksi bisnis untuk bisnis.

Oleh karena akuntansi adalah sebuah bidang spesifik, maka banyak istilah-istilah khusus yang dimilikinya, Adjarian.

Istilah khusus tersebut digunakan oleh para pengguna bisnis.

Baca Juga: Prinsip dan Kegunaaan Kegiatan Akuntansi dalam Ilmu Ekonomi

Nah, orang yang berprofesi sebagai ahli akuntansi disebut dengan akuntan.

Dalam bahasa Inggris, akuntan disebut dengan accountant.

Masih banyak lagi istilah bahasa Inggris yang berhubungan dengan akuntansi, lo!

Lebih lengkapnya, yuk, kita simak bersama daftar kosakata istilah akuntansi atau accounting di bawah ini!

 

"Akuntansi dalam bahasa Inggris disebut dengan accounting."