adjar.id – Tes CPNS terbagi menjadi beberapa jenis salah satunya TWK atau Tes Wawasan Kebangsaan.
Dalam Tes Wawasan Kebangsaan, materi yang dipelajari di antaranya adalah tentang bela negara, pilar negara, dan nasionalisme.
Nah, salah satu yang bisa kita pelajari untuk TWK ini, yaitu tentang anggota Panitia Sembilan.
Panitia Sembilan adalah kelompok kecil yang dibentuk saat sidang pertama Badan Penyelidik Usaha-usaha Persiapan Kemerdekaan Indonesia atau BPUPKI.
Baca Juga: Tugas Badan Penyelidik Usaha-Usaha Persiapan Kemerdekaan Indonesia (BPUPKI)
Panitia Sembilan dibentuk pada 1 Juni 1945 tepat setelah Soekarno merumuskan Pancasila.
Dibentuknya Panitia Sembilan ini memiliki peran yang penting dalam proses kemerdekaan Indonesia, Adjarian.
Panitia Sembilan dibentuk karena rumusan dasar dari negara Indonesia belum terbentuk.
Yuk, kita cari tahu siapa saja anggota Panitia Sembilan dan tugasnya berikut ini!