3. Burung Cenderawasih
Keindahan burung cenderawasih memiliki warna bulu yang gemerlap dengan warna-warna yang mencolok.
Nama latin burung cenderawasih adalah Paradisaeidae yang berarti surga.
Cenderawasih di Indonesia terdiri dari 30 jenis. Dari jumlah itu, 28 jenis hidup di hutan-hutan Papua dan dua jenis lainnya ada di Kepulauan Maluku.
Sayangnya karena keindahannya burung ini banyak diburu hingga mengancam kelestariannya.
Baca Juga: Jenis dan Persebaran Hewan Ternak di Indonesia
4. Burung Kasuari
Burung kasuari termasuk jenis burung raksasa yang memiliki tinggi mencapai 100 sampai 180 cm, sementara beratnya bisa mencapai 60 kg.
Burung ini tidak bisa terbang, tetapi bisa berlari dengan sangat cepat dan mempertahankan diri dengan menggunakan kakinya.
Nah, keberadaan burung kasuari sendiri sudah sangat terancam akibat adanya perburuan liar untuk diambil daging dan tulangnya.
“Burung kasuari merupakan fauna tipe Australis yang memiliki tinggi 100 sampai 180 cm.”