Logo: Pengertian, Fungsi, Jenis, dan Aspeknya, Materi Buku Tematik Kelas 6 SD Tema 5

By Aldita Prafitasari, Sabtu, 4 Desember 2021 | 07:30 WIB
Logo adalah identitas dan menjadikan pembeda antar satu perusahaan, daerah, organisasi, produk, negara, lembaga satu dan yang lain. (Unsplash)

Aspek Logo

Berikut adalah beberapa aspek logo yang perlu kamu ketahui, yaitu:

1. Original dan distinctive - Memiliki ciri khas unik sebagai pembeda dengan produk yang lain.

2. Legible - Mempunyai tingkat keterbacaan yang tinggi ketika diaplikasi ke dalam berbagai ukuran dan media promosi.

3. Simple atau sederhana - Mudah dimengerti dan ditangkap dalam waktu yang relatif singkat

4. Memorable - Mudah diingat karena keunikannya dalam waktu relatif lama.

5. Easy associated with the company - Mudah untuk dihubungkan dengan jenis usaha dan citra perusahaan atau organisasi.

Baca Juga: Arti Lambang pada Logo Olimpiade yang Berbentuk 5 Buah Lingkaran 

Itulah penjelasan materi tematik kelas 6 SD tema 5 tentang fungsi logo, jenis-jenis serta aspeknya.

Yuk, sekarang jawab pertanyaan berikut ini!

 

Pertanyaan

Sebutkan 3 fungsi logo!

Petunjuk: Cek halaman 2.