Faktor Penyebab Perubahan Sosial Budaya

By Abby Wijaya, Kamis, 18 November 2021 | 16:40 WIB
Penemuan baru adalah salah satu bentuk perubahan sosial budaya. (pixabay)

adjar.id - Perubahan sosial budaya dapat terjadi dikarenakan beberapa faktor. 

Sosial budaya adalah salah satu aspek kehidupan yang rentan berubah dikarenakan setiap individu karena memiliki jalan pikirannya masing-masing. 

Bahkan bertambah dan berkurangnya suatu penduduk di penduduk lingkungan tertentu, dapat memberikan dampak perubahan sosial.

Baca Juga: Jenis-Jenis Teori Perubahan Dinamika Sosial Budaya dalam Masyarakat

Perubahan sosial budaya juga memberikan dua dampak, yaitu dampak positif dan dampak negatif.

Namun, apa sajakah faktor penyebab perubahan sosial budaya?

Kali ini kita akan membahas dua faktor utama penyebab perubahan sosial budaya. 

Sekarang, yuk, simak informasinya di bawah ini!

 

"Perubahan sosial budaya terjadi karena beberapa faktor."