4 Cara Budi Daya Ikan Koi, Salah Satunya Pilih Induk Koi Berkualitas

By Aisha Amira, Selasa, 16 November 2021 | 20:00 WIB
Ikan Koi berasal dari negara Jepang. (Pexels/FOX)

adjar.id - Apakah Adjarian pernah, memelihara ikan koi di dalam rumah?

Nah, ikan koi adalah salah satu jenis ikan yang berasal dari negara Jepang. 

Ikan koi juga memiliki beraneka ragam jenis, lo. 

Mulai dari jenis Kohaku, Tancho, Hariwake, Hikarimono, Taisho Sanke, dan lainnya.

Baca Juga: 4 Cara Merawat Ikan Koi bagi Pemula, Wajib Tahu Triknya

Keunikan warnanya membuat ikan koi mulai banyak dibudidaya oleh sebagian besar masyarakat dunia, salah satunya Indonesia. 

Setiap tahunnya, masyarakat Indonesia mulai membudidayakan ternak ikan koi, lo.

Nah, untuk membudidayakan ikan koi terdapat beberapa cara khusus, ya. 

Sekarang, yuk, kita simak informasi lebih lengkap mengenai cara budi daya ikan koi berikut ini!