adjar.id - Apakah aplikasi WhatsApp di laptop dapat digunakan untuk telepon?
Yap, jawabannya bisa, Adjarian.
Selain bisa digunakan di ponsel pintar atau smartphone, WhatsApp memang dapat digunakan di perangkat lain seperti laptop atau komputer.
Baca Juga: Panduan Cara Mengembalikan Chat WhatsApp yang Terhapus
Nah, berbagai fiturnya rupanya juga dapat digunakan di berbagai perangkat tersebut, termasuk fitur telepon baik audio maupun video.
Lalu, bagaimana cara telepon audio atau video di aplikasi WhatsApp yang ada di laptop?
Simak, tutorialnya berikut ini, yuk!