Pengertian Teks Prosedur, Ciri-Ciri Teks Prosedur, dan Strukturnya

By Aisha Amira, Sabtu, 13 November 2021 | 20:30 WIB
Dalam teks prosedur terdapat beberapa struktur yang perlu kita ketahui dan pelajari. (Pexels/Pixabay)

adjar.id - Apakah Adjariah tahu, apa itu teks prosedur?

Teks prosedur adalah sebuah teks tertulis yang dijadikan sebagai panduan untuk menjelaskan suatu tahap kegiatan dalam menjalankan suatu aktivitas. 

Nah, teks  ini bertujuan untuk menjelaskan bagaimana kegiatan harus dilakukan secara baik dan juga benar.

O iya, teks ini juga sangat berguna bagi para pembacanya, lo.

Baca Juga: Mengenal Pengertian Teks Diskusi beserta Struktur-Strukturnya

Sebab, para pembaca menjadi lebih cepat menerima dan mengerti serta benar dalam membuat sesuatu. 

Teks prosedur juga banyak kita jumpai dalam suatu pekerjaan atau menggunakan suatu alat, ya.

Misalnya, teks prosedur menggunakan suatu perangkat teknologi baru.

Sekarang, yuk, kita simak ciri-ciri teks prosedur dan struktur teks prosedur berikut ini!

 

"Teks prosedur menjelaskan bagaimana kegiatan harus dilakukan."