Kondisi Iklim, Flora, dan Fauna Negara Australia

By Abby Wijaya, Jumat, 12 November 2021 | 19:00 WIB
Negara Australia merupakan satu-satunya negara di dalam Benua Australia. (pixabay)

adjar.id - Negara Australia adalah salah satu negara yang termasuk di dalam benua Australia.

Di dalam benua Australia hanya terdapat satu negara saja, yaitu negara Australia itu sendiri.

Selain itu, iklim yang dimiliki oleh negara Australia juga terbilang cukup unik, lo.

Sebab, iklim negaranya dipengaruhi tiga wilayah lintang.

Baca Juga: Letak dan Luas Benua Australia

Namun, apakah Adjarian tahu, lintang apa sajakah itu?

Yap! benar sekali, lintang subtropis, lintang tropis, serta lintang sedang, ya.

Nah, bagaimanakah dengan jenis flora dan fauna yang dimiliki negara Australia?

Sekarang, yuk, kita simak kondisi iklim, flora, dan fauna dari negara Australia di bawah ini!

  

"Negara Australia satu-satunya negara yang ada di dalam benua Australia."