adjar.id - Adjarian, kali ini kita akan menjawab soal mengenai fungsi dari kemasan dari masa ke masa.
Kita akan menjawab soal mengenai kemasan ini berdasarkan teks Kemasan Produk yang berada pada buku tematik kelas 6 tema 5 subtema 2 halaman 97-98.
Dalam teks itu, kita dapat mengetahui secara sejarah singkat kemasan.
Baca Juga: Cara Menyimpan Susu Kemasan Setelah Dibuka, Bisa Awet hingga 7 Hari
Nah, pada artikel tersebut ada pertanyaan-pertanyaan yang didasarkan teks tersebut yang mesti kita jawab.
Yuk, kita coba!
1. Apa fungsi kemasan pada mulanya?
Pada mulanya, fungsi kemasan hanya terbatas sebagai pelindung barang atau sebagai alat yang memudahkan seseorang membawa barang.