Jawab Soal Materi Bahasa Inggris Kelas X, Congratulatory Dialogue Dialog 1

By Aldita Prafitasari, Rabu, 3 November 2021 | 12:30 WIB
Percakapan mengungkapkan selamat dalam bahasa Inggris disebut dengan congratulatory dialogue. (Unsplash)

adjar.id - Apakah Adjarian pernah mengucapkan selamat kepada teman atau keluarga?

Mengucapkan selamat kepada orang lain dalam bahasa Inggris disebut dengan congratulate others.

Kita bisa mengucapkan selamat kepada orang lain dalam berbagai situasi, Adjarian.

Nah, pada buku PR Interaktif pelajaran bahasa Inggris Kelas X halaman 24, Activity 10, kita akan membahas pertanyaan seputar congratulatory dialogue.

Soal tersebut terdapat pada materi "Congratulation on Your Success!".

Baca Juga: Jawab Soal Bahasa Inggris Kelas IX Chapter 1, Compliment Other's Success

Kita diminta untuk melengkapi dialog dengan kata-kata yang benar dari kotak yang telah disediakan.

Terdapat dua dialog dengan situasi yang berbeda yang akan kita pelajari kali ini.

Pembahasan jawaban soal dari pertanyaan di bawah ini dapat kita jadikan referensi mengerjakan tugas.

Dialog pada soal kali ini bisa kita praktikkan ke kehidupan kita sehari-hari, Adjarian, jadi pastikan kita tahu terjemahannya, ya!

Sekarang kita simak pembahasan soal dan jawabannya di bawah ini, yuk!