1. Menentukan Tema
Dalam membuat naskah drama, tema adalah hal pertama yang perlu kita tentukan.
Tema dalam drama adalah ide dasar atau pondasi yang akan digunakan untuk membuat cerita.
Tanpa adanya tema kita akan bingung, drama seperti apa yang akan diciptakan.
Contoh tema antara lain adalah tentang persahabatan, kasih sayang, pengorbanan, perjuangan, ketulusan, kepahlawanan, dan sebagainya.
Baca Juga: Cara Merancang Pementasan Teater
2. Menentukan Alur Cerita
Alur cerita adalah rangkaian cerita yang kita susun mulai dari awal hingga drama selesai.
Alur cerita sifatnya harus jelas dan utuh, Adjarian.
"Tema adalah pondasi untuk membuat naskah."