Berbeda dengan kerja sama dalam lingkungan masyarakat, kerja sama dalam kehidupan berbangsa dan bernegara meliputi masyarakat di dalam satu negara, ya.
Nah, kerja sama dalam kehidupan berbangsa dan bernegara dapat dilakukan dengan cara berikut ini, yaitu:
a. Warga negara bekerja sama dengan pemerintah dalam melakukan pembangunan nasional serta membayar pajak.
b. Menyelenggarakan peringatan hari besar keagamaan dan hari besar nasional yang telah diatur oleh pemerintah.
c. Berperan aktif mendukung pelaksanaan program-program dari pemerintah.
Baca Juga: Contoh-Contoh Gotong Royong di dalam Lingkungan Sekolah
"Membayar pajak merupakan salah satu kerja sama dalam berbangsa serta bernegara."