Tentu masih ada ciri lain, misalnya, pencahayaan yang baik atau pun air yang digunakan adalah air yang bersih.
2. Pengelolaan Sampah yang Baik
Pengelolaan sampah yang buruk dapat mendatangkan penyakit. Jadi, ciri sekolah sehat adalah sekolah yang memiliki pengelolaan sampah yang baik.
Misalnya, adalah dengan ketersediaan tempat sampah yang cukup. Tanpa kecukupan tempat sampah, sampah-sampah dapat berecer dan menumpuk. Hal ini tentu dapat bisa mendatangkan lalat.
Lalat dalam jumlah banyak yang berdatangan, hal ini tentu dapat menimbulkan berbagai macam penyakit selain juga menganggu.
Baca Juga: Hak Terkait Sekolah Bersih, Indah, dan Rapi, Kelas 3 Tema 4 Subtema 2
Selain ketersediaan tempat sampah yang mencukupi, pengelolaan sampah yang baik juga penting.
Hal itu juga dapat dicirikan oleh jadwal pembuangan sampah yang teratur yang wajib kita ketahui.
Nah Adjarian, itulah ciri-ciri dari sekolah yang sehat dan wajib kita ketahui, ya.
Sekarang, yuk, selesaikan di soal bawah!
Pertanyaan |
Apakah sekolahmu termasuk sekolah yang sehat? Mengapa? |
Petunjuk: Cek halaman 3 dan 4. |
Tonton video ini, yuk!