Jawab Soal Pokok Pikiran dan Informasi Penting Usaha Mempertahankan Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI), Kelas 5 Tema 5 Subtema 1

By Irfan Sholeh, Minggu, 17 Oktober 2021 | 18:00 WIB
Persatuan Indonesia selalu mendapatkan tantangan dari masa ke masa. (pixabay)

c. Kebangkitan pemuda Indonesia, ditandai dengan peristiwa Sumpah Pemuda pada tanggal 28 Oktober 1928

Paragraf ke-3

Pokok Pikiran:

"Pada kenyataannya, semangat persatuan dan kesatuan selalu mendapatkan tantangan."

Baca Juga: Hubungan Makna Sila Ketiga Pancasila dengan Lambangnya

Informasi Penting:

a. Persatuan dan kesatuan Indonesia mendapat tantangan baik dari bangsa asing maupun  dari sesama bangsa Indonesia

b. Jenderal Sudirman dan Bung Tomo, merupakan dua dari sekian banyak tokoh nasional yang terkenal berani melawan kekuatan asing yang mengancam kesatuan negara Indonesia

c. Jenderal Sudirman dan Bung Tomo berjuang sekuat tenaga untuk mempertahankan kemerdekaan Indonesia yang telah diproklamasikan pada tanggal 17 Agusutus 1945