Contoh Soal dan Pembahasan Materi Bahasa Inggris Things in a Classroom

By Aldita Prafitasari, Minggu, 17 Oktober 2021 | 19:00 WIB
Barang -barang yang terdapat di dalam ruangan kelas dikenal dengan sebutan things in a classroom. (Unsplash)

5. X: are there forty chairs?

Y: ..., there are.

a. No

b. Yes

c. It

Jawaban dan Pembahasan:

5. b. Yes

Pertanyaan di atas merupakan yes/no question. Maka, jawaban yang benar menggunakan rumus 

Yes + Subject + Auxiliary Verb ( + …. ), dengan itu jawaban yang benar adalah "Yes, there are."

Baca Juga: Latihan Soal Bahasa Inggris Tentang Asking Personal Information

6. 0-0-R-D=

a. Orod

b. Doro

c. Door

Jawaban dan Pembahasan:

6. c. Door

Jawaban yang benar dari soal huruf acak di atas adalah door yang memiliki arti pintu.