adjar.id – Adjarian, dalam materi biologi kelas 10 SMA terdapat pembahasan mengenai kingdom protista.
Kingdom protista sendiri merupakan autotrof dan ada beberapa juga yang heterotrof, di mana respirasinya terjadi secara aerobik.
Nah, protista bisa hidup bebas di air tawar, laut, atau menjadi parasit bagi makhluk hidup lain, lo.
O iya, umumnya protista merupakan makhluk hidup yang uniseluler, akan tetapi, ada protista yang multiseluler juga, seperti gangga.
Baca Juga: Jawab Soal Biologi Kelas 10 SMA, Jenis Protista yang Menguntungkan dan Merugikan Manusia
Kali ini ada beberapa contoh soal dan jawaban beserta penjelasannya mengenai kongdom protista.
Adanya contoh soal ini bisa membantu Adjarian, dalam memehami pelajaran mengenai protista tersebut.
Yuk, sekarang simak beberapa contoh soal dan jawaban mengenai protista berikut ini!