Jawab Soal Bahasa Inggris Kelas IX Chapter 9, Sponge

By Aldita Prafitasari, Kamis, 7 Oktober 2021 | 16:20 WIB
Salah satu perintah pada buku Bahasa Inggris kelas IX Chapter 9, mengajak kita untuk menganalisis sponge atau spons. (Unsplash)

adjar.id – Kali ini kita akan membahas soal pada buku Bahasa Inggris kelas IX edisi revisi 2018 Chapter 9 halaman 178.

Perintah soal tersebut berbunyi, "we will look closely at the texts by using the same table of analysis."

Soal tersebut berada di dalam materi What is it?.

Kita diminta untuk mempelajari contoh, lalu memilih dua dari tiga teks  tersebut untuk dianalisis.

Setelah itu, diskusikan teks bacaan Sponge untuk mengisi tabel-tabel dengan fakta-fakta yang terdapat dalam teks bacaan tersebut, 

Baca Juga: Jawab Soal Bahasa Inggris Kelas IX Chapter 3, Geae Greek Natural Olive Oil

Kemudian, masing-masing dari kita akan menulis analisisnya di buku catatan atau mengetiknya di dalam komputer.

Nah, jawaban soal kali ini nantinya akan Adjarian jawab secara lisan.

Pastikan juga Adjarian mengetahui arti dari setiap katanya, ya.

Kita juga dapat menggunakan kamus agar dapat mengeja kata-kata dengan benar, lo. 

Pembahasan di bawah dapat Adjarian jadikan sebagai bahan referensi dalam menjawab soal materi ini.

Nah, sekarang kita simak pembahasan soal di bawah ini, yuk!

We have learned about animals. Now, we will read texts about non-living objects. 

We will look closely at the texts by using the same table of analysis.

Kita telah belajar tentang hewan. Sekarang, kita akan membaca teks tentang benda mati.

Kita akan melihat lebih dekat teks tersebut dengan menggunakan tabel analisis yang sama.

We have learned about animals. Now, we will read texts about non-living objects. (Tangkapan layar buku Bahasa Inggris Kelas IX Edisi Revisi 2018)

Sponge

Main Idea

Baca Juga: Jawab Soal Bahasa Inggris Kelas IX Chapter 7, Something to Learn from 'Sangkuriang'

Class:

1) There are different types of sponges.

2) Some sponges are natural and come from animals that live in warm seas.

3) Most sponges found in the house are made of rubber.

Detailed Facts

Materials:

1) Some sponges are natural and come from animals that live in warm seas.

2) Most sponges found in the house are made of rubber.

Baca Juga: Jawab Soal Bahasa Inggris Kelas IX Chapter 8, Complete Sentence with Passive Voice

Characteristics:

1) Sponge absorbs water well. Water is held in tiny holes inside a sponge. It will only come out when the sponge is squeezed.

2) The best sponges mop up lots of water.

Functions:

Not available

Terjemahan Soal dan Jawaban

Spons

Ide utama

Kelas:

1) Ada berbagai jenis spons.

2) Beberapa bunga karang bersifat alami dan berasal dari hewan yang hidup di laut dengan suhu air yang hangat.

Baca Juga: Jawab Soal Bahasa Inggris Kelas IX Chapter 7, Problems Involving the Characters

3) Kebanyakan spons yang ditemukan di rumah terbuat dari karet.

Fakta Detail

Bahan:

1) Beberapa spons alami dan berasal dari hewan yang hidup di laut hangat.

2) Kebanyakan spons yang ditemukan di rumah terbuat dari karet.

Karakteristik:

1) Spons menyerap air dengan baik. Air diserap dalam lubang-lubang kecil di dalam spons. Lalu, air hanya akan keluar ketika spons diperas.

2) Spons terbaik mengepel banyak air.

Baca Juga: Jawab Soal Bahasa Inggris Kelas IX Chapter 9, Grasshopper

Fungsi:

Tidak tersedia

Nah, itulah pembahasan yang bisa Adjarian jadikan referensi jawaban dalam menjawab soal bahasa Inggris tema "What is it?".