Setelah itu, kayu akan diolah menjadi meja dan kursi oleh para pengrajin.
Meja dan kursi yang sudah selesai akan dikirim menuju toko mebel.
Di dalam toko mebel, kursi dan kayu akan dibeli oleh para pembeli atau konsumer.
Maka dengan begitulah kursi dan meja berada di rumah kita.
Proses lainnya mungkin terjadi tanpa adanya bantuan dari toko mebel, yaitu membeli lanhsung kepada pengrajin kayu.
Baca Juga: Pengamalan Sila Kedua Pancasila dalam Pekerjaan, Kelas 4 Tema 4
2. Profesi apa saja yang terlibat agar meja dan kursi sampai di rumahmu?
Profesi yang mungkin terlibat dalam hal produksi meja dan kursi yang sampai ke dalam rumah sangatlah banyak, yaitu:
Jadi, profesi yang terlibat antara lain:
- Penebang pohon
- Penjual kayu