Jaringan Otot di dalam Tubuh Manusia

By Abby Wijaya, Rabu, 29 September 2021 | 09:30 WIB
Terdapat tiga jenis jaringan otot yang ada pada manusia. (Unsplash/Dave Contreras)

adjar.id - Otot manusia adalah sebuah jaringan terstruktur yang membantu kita untuk bergerak bebas.

Otot sendiri adalah faktor penting yang membantu anggota tubuh tulang dan juga sendi agar memiliki kekuatan untuk bergerak.

Jika kita tidak memiliki otot, kita memang memiliki struktur tulang dan sendi untuk bergera, tetapi kita tidak memiliki penggerak tulang dan sendiri tersebut.

Baca Juga: Jawab Soal Biologi Kelas 11 SMA, Perbedaan antara Otot Jantung dan Otot Polos

Oleh karena itu otot manusia sendiri adalah hal yang sangat penting dan perlu kita ketahui.

Manusia memiliki total tiga jaringan otot yang beroperasi dan berkontraksi setiap hari.

Walaupun, otot tergabung menjadi satu kesatuan di dalam jaringan, ternyata otot sendiri memiliki fungsi yang berbeda-beda antar satu otot dengan otot lain.

Nah, kali ini kita akan membahas tiga jenis jaringan otot yang umumnya ada pada manusia dan digunakan sehari-hari selama kita hidup.

Yuk, simak jenis jaringan otot di bawah ini!

 

"Otot membantu tulang dan sendiri agar bisa bergerak secara leluasa."