adjar.id – Tahukah Adjarian contoh konflik internasional yang pernah terjadi?
Yap, tidak hanya dalam lingkungan kecil, dalam lingkungan yang lebih luas juga terdapat konflik, seperti konflik internasional.
Pada buku Sosiologi SMA kelas 11 terdapat satu soal dalam latih kemampuan 2 yang terdapat pada halaman 59.
Dalam soal latih kemampuan tersebut terdapat satu soal yang meminta kita untuk memberikan empat contoh konflik internasional yang pernah terjadi di dunia.
Baca Juga: Jenis-Jenis Teori Mengenai Konflik dan Kekerasan
Nah, kali ini kita akan membahas mengenai jawaban dari soal tersebut sebagai referensi bagi Adjarian saat mengerjakannya. O iya, ini merupakan bagian dari materi sosiologi kelas 11 SMA.
Konflik sendiri bisa hadir dan bisa terjadi antarnegara yang termasuk ke dalam konflik dengan skala besar.
Konflik merupakan proses sosial yang terjadi antara dua orang atau kelompok yang salah satu pihak berusaha untuk menyingkirkan pihak lain.
Yuk, sekarang kita simak jawaban dari salah satu soal latih kemampuan 2 berikut ini!