Pengertian, Struktur Teks, dan Bahasa Teks Tanggapan

By Aisha Amira, Jumat, 24 September 2021 | 20:00 WIB
Teks tanggapan adalah teks yang mengungkapkan penilaian pada suatu hal. (Unsplash/Amy Hirschi)

2. Bahasa

- Bahasa deskriptif

- Bahasa deskriptif

- Kata-kata yang mengungkapkan penilaian

Baca Juga: Apa Itu Teks Deskripisi? Ini Pengertian, Tujuan, dan Jenis-Jenisnya

Bahasa Teks Tanggapan

Adjarian, saat kita duduk di bangku kelas 7 SMP, kita sudah mempelajari teks deskripsi.

Teks deskripsi berfungsi untuk menjelaskan sesuatu secara jelas dan informatif.

Sama seperti teks deskripsi, teks tanggapan mengharuskan kita untuk mempelajari cara penilaian yang baik dan juga benar. 

 

"Teks tanggapan memiliki nilai yang penting sama seperti teks deskripsi."