Jawab Soal 6 Faktor yang Memengaruhi Rona pada Foto Udara

By Nabil Adlani, Minggu, 19 September 2021 | 14:05 WIB
Gelap terangnya objek foto udara yang dihasilkan dipengaruhi oleh enam faktor rona. (unsplash)

adjar.id – Adjarian, dalam sistem penginderaan jauh terdapat enam faktor yang memengaruhi rona pada foto udara.

Rona sendiri merupakan tingkat kecerahan atau kegelapan suatu objek pada sebuah citra.

Pada buku Memahami Geografi kelas 12 SMA terdapat satu soal dalam uji kompetensi di halaman 103.

Baca Juga: Pengelompokan Jenis-Jenis Citra Foto dalam Penginderaan Jauh

Soal tersebut meminta kita untuk menjelaskan enam faktor yang bisa memengaruhi rona pada sebuah foto udara.

O iya, pembahasan tentang rona pada foto udara ini memang merupakan salah satu materi geografi kelas 12 SMA.

Maka dari itu, kali ini kita akan menjawab soal tersebut sebagai bahan referensi Adjarian saat nanti menjawabnya.

Rona ini terdapat pada ciri spektral suatu objek yang bisa kita kenali dari gambar citra foto.

Yuk, kita kenali enam faktor yang memengaruhi rona pada foto udara sebagai jawaban soal uji kompetensi berikut ini!