Definisi Satuan Panjang, Tangga, dan Contoh Satuan Panjangnya

By Irfan Sholeh, Jumat, 17 September 2021 | 11:00 WIB
Pita ukur merupakan salah satu alat yang dapat kita gunakan sebagai pengukur. (Pixabay)

Contoh Soal 1:

Jarak Kota Ambon dan Kabupaten Tulehu adalah 28 kilometer, berapakah jarak Ambon dan Tulehu jika diubah menjadi meter?

Jawab:

Jarak Kota Ambon dan Kabupaten Tulehu menjadi turun tiga tingkat sehingga jarak menjadi 28.000 meter. 

Baca Juga: Mempelajari Definisi Ekosistem, Komponen dan Satuan Ekosistem

Contoh Soal 2:

Jika Gandhi punya tinggi 167 cm, berapakah tinggi Gandhi jika diubah menjadi meter?

Jawab:

Jika cm diubah menjadi meter, maka tinggi Gandhi menjadi 1,67 cm. 

Sedangkan jika tinggi diubah menjadi dekameter berarti tingginya 0,167 dam. 

Nah Adjarian, itulah satuan panjang beserta dengan tangga satuan panjang yang kita perlu ketahui.

Sekarang, yuk, coba jawab soal di bawah ini!

 

Pertanyaan
Pay memiliki tinggi badan 1760 mm, berapakah tinggi badan Pay dalam hektometer?
Petunjuk: Cek halaman 2.

 

Tonton video ini, yuk!