adjar.id – Adjarian pernah melihat gula putih dan juga gula cokelat? Selain dari warna, apa yang membedakan keduanya, ya?
Nah, selain dari perbedaan warna gula, ternyata ada lagi perbedaan dari kedua gula ini.
Perbedaan tersebut terletak pada kandungan yang ada di dalam gula cokelat, di mana gula cokelat memiliki kandungan molase dan gula putih tidak.
Molase sendiri merupakan produk tambahan yang berwarna gelap dan memiliki rasa manis yang bisa didapatkan dari hasil ekstraksi tebu.
Tonton video berikut ini, yuk!