Jawab Soal Geografi Kelas 11 SMA, Jenis-Jenis Migrasi Penduduk

By Nabil Adlani, Minggu, 12 September 2021 | 20:00 WIB
Ada beberapa jenis migrasi yang dilakukan penduduk. (unsplash)

adjar.id – Adjarian, tahu apa saja jenis-jenis migrasi yang dilakukan oleh penduduk?

Perpindahan penduduk dari satu daerah ke daerah yang kain merupakan salah satu cara manusia untuk memperbaiki kehidupannya.

Pada buku Panduan Pembelajaran Geografi kelas 11 SMA terdapat satu soal pada evaluasi di halaman 93.

Soal tersebut meminta kita untuk menjelaskan jenis-jenis dari migrasi yang juga merupakan materi geografi kelas 11 SMA.

Baca Juga: Jawab Soal Geografi Kelas 11 SMA, Dampak Positif Transmigrasi

Nah, kali ini kita akan menjawab jawaban soal tersebut sebagai referensi Adjarian dalam mengerjakan soal itu.

Migrasi sendiri merupakan perpindahan penduduk dari satu tempat ke tempat lainnya.

O iya, Migrasi ini terjadi karena beberapa sebab, di antaranya bencana alam, perubahan, tekanan politik, dan lain sebagainya.

Yuk, sekarang kita simak penjelasan mengenai berbagai jenis migrasi yang dilakukan oleh perduduk berikut ini!