Interaksi Manusia
Interaksi manusia dan lingkungannya berlangsung dengan dua cara, yaitu manusia dipengaruhi oleh lingkungannya.
Kedua, manusia memiliki kemampuan untuk mengubah lingkungan.
O iya, karakteristik interaksi tersebut pun berbeda setiap satu daerah dan daerah lainnya.
Hal ini juga meliputi perbedaan dari satu masyarakat ke masyarakat lainnya.
Pada masyarakat yang masih tradisional terdapat kencenderungan lingkungan yang jauh lebih dominan dalam memengaruhi kehidupan.
Baca Juga: Mengenal Interaksi Makhluk Hidup dengan Lingkungannya
Contohnya, lingkungan masyarakat pedesaan.
Berbeda halnya, jika daerah memiliki peradaban yang maju, manusia jauh lebih cenderung dominan sehingga lingkungannya telah banyak berubah.
Contohnya, masyarakat di perkotaan.
Nah Adjarian, itulah dinamika interaksi manusia dan lingkungan yang perlu kita pelajari, ya.
Sekarang, yuk, coba jawab soal di bawah ini!
Pertanyaan |
Sebutkan empat komponen lingkungan! |
Petunjuk: Cek halaman 2-3. |
Jangan lupa untuk tonton video ini, ya!