Cara Mengungkapkan Kalimat Harapan dalam Bahasa Inggris

By Aldita Prafitasari, Senin, 6 September 2021 | 09:00 WIB
Cara mengungkapkan kalimat harapan dalam bahasa Inggris dapat menggunakan kata wish atau hope. (freepik)

2. Past Wishes

Past wishes dapat kamu ucapkan untuk ungkapan harapan yang terjadi di masa lalu (sudah berlalu).

Pattern: Subject + wish/hope + 2nd Subject + past perfect tense

Contoh Kalimat:

- I wish I didn't stay up late last night.

Aku berharap tadi malam aku tidak begadang.

Baca Juga: Percakapan Permintaan Maaf dalam Bahasa Inggris beserta Terjemahannya

- I wish I had heard my parents' words.

Aku berharap aku mendengar kata-kata orang tuaku.

- If only I had gone to study together yesterday, my grades would have been better.

Kalau saja aku pergi belajar bersama kemarin, pasti nilaiku akan lebih bagus.

 

"Selain kata "I wish" kita juga dapat menggunakan kata "If only" yang memiliki arti yang sama."