adjar.id - Adjarian, kini power bank hadir tidak hanya untuk mengisi daya baterai smartphone kita saja, lo.
Kini powerbank hadir untuk mengisi daya tambahan guna memberikan kenyamanan saat kita beraktivitas.
Umumnya, power bank laptop memiliki kapasitas yang sangat besar dibandingkan dengan power bank untuk ponsel.
Kapasitas minimal yang dibutuhkan power bank untuk mengisi daya laptop mencapai 30.000 mAh.
Baca Juga: Cara Mengaktifkan Verifikasi 2 Langkah di Akun Instagram
Nah, dengan memiliki kapasitas yang terbilang cukup besar, teknologi ini juga memungkinkan untuk memberikan daya listrik atau baterai cadangan ke dalam laptop kita, lo.
Power bank dapat digunakan sebagai baterai laptop cadangan berkapasitas besar, kira-kira apa sajakah manfaat dari memiliki power bank untuk laptop ini ya?
Sekarang, yuk, kita simak informasi manfaat dari power bank laptop di bawah ini!