adjar.id – Persebaran penduduk yang terjadi di Indonesia bisa kita ketahui dari kepadatan penduduk suatu daerah.
Indonesia memiliki jumlah penduduk yang sangat banyak dan menempati urutan ke-4 di dunia, di bawah Tiongkok, India, dan Amerika Serikat.
Pada buku Ilmu Pengetahuan Sosial kelas 7 edisi revisi 2016 di halaman 41 ada ativitas individu.
Nah, aktivitas individu itu mengajak kita untuk memecahkan soal mengenai dampak yang ditimbulkan akibat persebaran penduduk Indonesia yang tidak merata.
O iya, soal tersebut merupakan bagian dari materi IPS kelas 7 bab 1.
Baca Juga: Dampak Meningkatnya Jumlah Penduduk Terhadap Masalah Lingkungan
Nah, sebagai bahan referensi Adjarian untuk mengerjakan soal tersebut, kita akan membahas mengenai dampak persebaran penduduk yang tidak merata.
Kondisi persebaran penduduk di Indonesia sendiri masih tidak merata dan bisa menjadi masalah tersendiri bagi pembangunan.
Langsung saja kita simak penjelasan mengenai dampak persebaran penduduk Indonesia yang tidak merata berikut ini!