Masa peralihan dan adaptasi bangsa Indonesia dikenal dengan masa orde lama.
Masa orde lama dimulai pada 1959 hingga 1966 silam.
O iya, pada masa ini sistem pemerintahannya dikenal dengan demokrasi terpimpin.
Baca Juga: Hak dan Kewajiban Warga Negara dalam Nilai Dasar Pancasila, Materi PPKn Kelas 12 SMA
Sebagian masyarakat Indonesia menyetujui perubahan tersebut, akan tetapi sebagian masyarakatnya menolak.
Penolakan ini terlihat dari adanya pemberontakan oleh PKI yang dipimpin oleh D.N Aidit pada 30 September 1965.
PKI bertujuan untuk mengubah ideologi negara kita menjadi komunis.
2. Masa Orde Baru
"D.N Aidit memimpin Partai Komunis Indonesia (PKI) guna mengganti ideologi Indonesia menjadi komunis."