Cara Membersihkan Keyboard Mekanikal
Langkah pertama yang perlu kita lakukan adalah mencabut USB keyboard dari komputer atau laptop kita.
Hal ini berfungsi untuk menghentikan seluruh aliran listrik.
Selain itu, kita juga akan menggunakan sedikit air untuk membersihkan keyboard mekanikal kita.
Dengan ini kita juga akan menjaga diri kita dari sengatan listrik.
Baca Juga: Panduan Cara Mengubah Password iPhone dengan Huruf dan Angka
Selanjutnya, mencabut semua huruf dan simbol yang terdapat di dalam keyboard mekanikal kita.
Yap, betul sekali! kita perlu mencabut semua tombol agar dapat membersihkan keyboard dengan benar.
Kita juga perlu menggunakan alat yang bernama cap puller, seharusnya alat ini kita dapatkan saat pertama kali membeli keyboard mekanikal kita.
Jika sudah tercabut semua, kita akan membersihkan keyboard dengan membaliknya, lalu, sedikit arahkan keyboard menghadap kita.